Sistem penyiraman otomatis dengan menggunakan timer digital memudahkan Kamu buat penyiraman vertical garden secara rutin.
Venturi Injector membantu kamu dalam memberikan pupuk dan vitamin cair yang tersebar melalui penyiraman otomatis.
Menggunakan material mulai dari rangka, pot, sistem penyiraman sampai dengan jenis tanaman yang berkualitas tinggi.
Kamu dapat menentukan sendiri jenis tanaman yang digunakan vertical garden dengan banyak variasi dan pilihan menarik.
Menggunakan Karpet Geotextile yang dijahit khusus untuk Vertical Garden. Pemilihan karpet warna hitam agar kontras dengan tanaman.
Dilengkapi material lainnya yang fungsional. Karpet talang digunakan agar air penyiraman atau air hijan tidak merembas ke dinding.
Tentang Kami
Ruanglandscape Merupakan kontraktor vertical garden yang memiliki segudang pengalaman lebih dari 15 tahun. Dengan tenaga ahli yang memang mengerti dan memahami betul teknik dan sistem yang baik pada vertical garden. Dengan menggunakan penyiraman dan injector pupuk otomatis, Vertical garden yang kami buat menjadi lebih mudah dalam perawatan.
Jenis Vertical Garden
Vertical garden yang paling umum digunakan oleh banyak orang karena pembuatan yang lebih mudah dan harga yang terjangkau.
Jenis Vertical Garden yang lebih premium dengan material berkualitas dan lebih mudah dalam perawatan.
Vertical garden menggunakan daun dan tanaman buatan atau artifisial yang cocok digunakan pada lahan tanpa sinar matahari/ indoor.
Berminat?
Nikmati Sat-set nya membuat vertical garden hanya dari ponsel kamu dengan tamanproject..
Artikel Terbaru
Menerima jasa pembuatan vertical garden atau taman vertikal di daerah Bogor dan sekitarnya. Dengan sistem penyiraman otomatis dan penggunaan ventury injector agar proses pemupukan menjadi lebih mudah dan efisien.
SelengkapnyaKontraktor landscape yang sudah memiliki Legal Standing dengan area cover se-Jabodetabek dan sekitarnya.
Kunjungi Social site kami pada tautan berikut :
08131 5500 631
tamanproject.id@gmail.com
0812 9990 9798
© Ruang Landscape. All Rights Reserved. Powered by CV Tamanproject